TY - JOUR AU - Harmini, A.A.A.N AU - Ginaya, Gede AU - Widhari, Cok Istri Sri AU - Pemayun, I.D.G. Ari PY - 2019/10/09/ TI - Hubungan Self-Efficacy, Belief dan Motivasi dengan Kecemasan Mahasiswa Program Studi UPW dalam Pembelajaran Bahasa Inggris JF - Proceedings; 2019: Proseding SENARILIP III 2019 KW - N2 - Kecemasan terhadap bahasa Inggris masih tetap dirasakan pada pembelajar di tingkat perguruan tinggi terutama dalam berkomunikasi menggunakan bahasa Inggris. Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana faktor individu (self-efficacy, belief, dan motivasi) berperan pada kecemasan yang dialami mahasiswa dalam pembelajaran bahasa Inggris. Rancangan penelitian menggunakan penelitian tindakan kelas 31 mahasiswa Program Studi Usaha Perjalanan Wisata, Politeknik Negeri Bali tahun akademik 2018/2019 sebagai sampel. Penarikan sampel menggunakan purposif sampling. Terdapat tiga instrumen yang digunakan yaitu (1) catatan harian (teaching diary), (2) lembar observasi, (3) kuesioner. Teknik analisis data secara quantitatif menggunakan nilai rerata mahasiswa dan secara qualitatif berdasarkan hasil pengamatan selama pemberian tindakan pada 3 siklus pembelajaran dan hasil pemberian kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel self-efficacy, belief dan motivasi masing-masing menunjukkan hubungan yang signifikan dengan kecemasan dalam pembelajaran bahasa Inggris. Demikian pula terdapat hubungan yang signifikan secara bersama-sama antara self- efficacy, belief, dan motivasi dengan kecemasan dalam pembelajaran bahasa Inggris UR - https://ojs.pnb.ac.id/index.php/Proceedings/article/view?path=